Isuzu Panther New Hi Grade Modifikasi

Naning Florend

Tak sedikit masyarakat indonesia menginginkan sebuah kendaraan idaman yang nyaman dan aman digunakan bersama keluarga. namun dengan budget yang terbatas, sebagai alternatifnya mereka mencari mobil bekas.model yang kerap diburu biasanya adalah jenis mpv. mobil ini diminati karena dapat membawa penumpang dan barang lebih banyak dibandingkan mobil jenis lain, sehingga berpergian bersama keluarga akan terasa lebih seru.bicara mobil bekas jenis mpv, di pasaran mobil ini ditawarkan dengan harga yang benda 04.08.2022 baca lebih

Kelebihan dan Kekurangan Isuzu Panther di Mata Pemilik

Pasalnya, per 10 februari 2021 lalu pt isuzu astra motor indonesia (iami) mengumumkan pihaknya telah berhenti menjual isuzu panther di indonesia. terlepas dari hal itu felix juga menceritakan sejumlah kelebihan dan kekurangan isuzu panther berdasarkan pengalamannya memiliki isuzu panther new high grade tahun 2000 yang dibeli keluarganya dari baru. kelebihan dan kekurangan isuzu panthermasih ingat jargon “wuzz wuzz, cring cring!” dari iklan isuzu panther? harga isuzu panther bekasnama isuzu panther sempat menjadi pusat perbincangan pada awal 2020 lalu. :tips beli isuzu panthermengetahui kelebihan dan kekurangan isuzu panther tentunya akan membantu anda ketika hendak membeli mobil ini.

Modifikasi Isuzu Panther Grand Touring Ini Juga Sudah Oprek Mesin

Dengan dandanan gagah, modifikasi isuzu panther grand touring milik arya ini toh sudah memperhatikan berbagai aspek. utamanya bagian mesin, terlebih arya sering sekali menggunakan panther grand touring ini turing bareng dengan ayahnya. ya lebih enak sekarang pas udah gonta-ganti dikit di mesin,” ucap arya soal performa mesin modifikasi isuzu panther grand touring miliknya. perubahan ini sangat mencolok karena pipa-pipa juga pasti diganti dengan bahan alumunium demi menjaga temperatur. : ngikutin bokap, modifikasi isuzu panther grand touring jadi keren ala mahasiswareplacement air filter juga dipasang lansiran ferrox dan ada pula egr delete kit.

Baca Juga :  Review Isuzu Panther Pick Up: Kuat, Tangguh, dan Stylish!

Harga Mobil Bekas Isuzu New Panther 2000 Hi Grade LS Cuma Segini

Isuzu new panther 2000 kini bisa dipinang dengan hanya modal rp 60 jutaan. eits jangan salah, peminat isuzu new panther tahun 2000 masih banyak di bursa mobil bekas. : isuzu panther vs toyota kijang innova diesel, akselerasi dan handling unggul mana? berikut ini kami hadirkan daftar harga isuzu new panther lansiran 2000. menurut data kami, isuzu new panther ini harga termurahnya ada di angka rp 65 juta untuk tipe touring.

Murah Sekeluarga Gak Kehujanan Harga Isuzu Panther Hi Grade Bekas Setara All New NMAX

Harga isuzu panther bekas tipe hi-grade setara all new nmax, murah sekeluarga gak kehujananisuzu panther menjadi salah satu mobil keluarga bermesin diesel yang cukup legendaris. hingga sekarang ini isuzu panther, diminati dan masih eksis di jalanan tanah air. selain tenaganya yang mobil tujuh penumpang ini terkenal dengan irit konsumsi bahan bakarnya. yang jelas sekeluarga gak bakal kehujanan ramai-ramai diangkut pakai mobil ini hehee..jelas dong! pasalnya harga isuzu panther hi-grade bekas ini cuma setara all new nmax loh!

Harga Isuzu New Panther 2001 Peminatnya Masih Banyak Tipe LV M T Cuma Segini

Isuzu new panther sudah disuntik mati, tetapi masih banyak yang berniat membelinya. cuma modal rp 60 jutaan, kini isuzu new panther 2001 bisa dimiliki. berdasarkan data pricelist isuzu new panther 2001 harga termurahnya ada di angka rp 64 juta untuk tipe lv m/t. jika kita mendengar nama isuzu panther, kesan diesel yang tangguh dan bandel sudah melekat di mpv ini, tak heran jika panther dinobatkan sebagai ‘si raja diesel’. berikut daftar harga mobil bekas isuzu panther tahun 2001 diambil dari pricelist :

Baca Juga :  Foglamp Isuzu Panther

Harga Isuzu Panther Bekas Tahun 1998 2000 Bodi Mulus Rp 50 Jutaan

Isuzu panther lansiran di bawah tahun 2000 juga masih banyak diminati lo. : mobil bekas harga rp 30 jutaan kondisi siap pakai, nih dia mobilnyaberikut ini kami hadirkan daftar harga isuzu panther lansiran 1998 hingga 2000. menurut data pricelist isuzu panther bekas harga termurahnya ada di angka rp 55 juta untuk tipe royal lansiran 1998. : harga mobil bekas daihatsu ayla 2013-2015 turun sampai rp 10 jutaan, bisa ditebus modal rp 50 jutaan nih! berikut daftar harga mobil bekas isuzu panther tahun 1998-2000 diambil dari pricelist .

Baca Juga

Bagikan:

Avatar photo

Naning Florend

Naning Florend, wanita mandiri dan enerjik yang suka membaca dan menulis tentang otomotif, mungkin terpengarus lingkungan keluarga yang punya hobby dan suka otomotif. C uuuuuuu

Tinggalkan komentar