Rem ABS Kijang Innova V Lampu Peringatan Nyala Terus Otomotif Mobil
Memperbaiki atau mengatasi lampu indikator peringatan rem abs pada mobil kijang innova v menyala terus, yang kebetulan lampu indikator rem abs menyala terus setelah ganti bearing roda depan kiri. saat diperiksa dengan scan tool pun sama menunjukan dtc abs pada sensor roda kiri depan atau speed sensor pada roda kiri depan tepatnya adalah dtc c0205 yaitu front speed sensor lh circuit. cara meriksaa sensor abs atau cara cek speed sensor pada rodacara mengecek sensor kecepatan roda pada rem abs bisa menggunakan dua metode, yaitu menggunakan scan tool dan mengecek secara manual. nilai tahanan atau nilai resistansi pada sensor berada disekitar 1,1 kilo ohm menggunakan ohm meter atau avometer, jika berada diatas nilai tersebut atau tidak menunjukan nilai tahanan artinya sensor atau kabel sensor putus. cara memperbaiki sensor abs kabel putusada dua opsi untuk mengatasi atau memperbaiki rem abs nyala terus akibat kabel sensor roda putus.